Tuesday, December 31, 2013

Teruntuk Adik-adik Luar Biasa BEM FK UGM 2014

Standard
Salam Inspiratif wahai Pejuang Senyum! BEM FK UGM 2014 hampir selesai terbentuk. Berkaitan dengan adanya kementerian baru di BEM FK UGM dan keputusan untuk menghilangkan jabatan Staff Kerumahtanggaan, Kami bermaksud mendata ulang kesediaan adik-adik 2013 untuk di tempatkan di kementerian tertentu....

Tuesday, December 24, 2013

Sepucuk Surat untuk Sahabat

Standard
Teruntuk Sahabat-sahabat Terbaik Surat ini saya tuliskan dalam keterbatasan saya sebagai manusia biasa. Wahai sahabatku, beberapa hari ini terdengar beberapa pertanyaan mengenai OPREC Menteri & Deputi BEM FK UGM 2014. Ingin rasanya saya menjelaskan pada kalian satu persatu, memahamkan...

Friday, December 13, 2013

Makna Senyum

Standard
Dua pekan ini benar-benar belajar tantang estetika senyum, betapa bermaknanya sebuah senyuman. Dua pekan ini, di masjid yang sama, di dua khutbah yang berbeda dengan hikmat sang khotib mengungkap tentang estetika "Senyum". Ini rencana Allah, dua khutbah mengungkap tentang syiar "Senyum". Suatu...

PEMIRA: Sebuah Akselerasi Perbaikan Pribadi

Standard
Dua pekan ini saya berjuang bersama dengan saudara-saudara luar biasa saya. Yah, kami berjuang dengan sebaik mungkin dan Insya Allah akan terus berjuang. Betapa nikmat dua pekan ini. Kami dipacu untuk selalu meluruskan niat dalam ikhtiar yang rawan ini. Betapa tidak, dalam Pemilihan Raya Mahasiswa...

Saturday, November 30, 2013

Mari Bernalar: Menanggapi Kriminalisasi Dokter

Standard
Sudah santer terdengar. Namun kali ini saya ingin berbagi pendapat mengenai kasus kriminalisasi dokter ataupun tenaga medis lain. Sekitar tiga hari yang lalu saya diminta oleh teman dari badan pers mahasiswa untuk berkomentar tentang kasus kriminalisasi dokter. Saya tidak ingin men-justifikasi,...

Thursday, November 28, 2013

Motivasi Menuju KMFK 1

Standard
Sembilan belas tahun silam saya dilahirkan dan diberi nama oleh orangtua saya, Mokhamad Ali Zaenal Abidin. Saya tumbuh dalam sebuah keluarga sederhana bersama orangtua dan lima orang saudara saya. Sejak kecil saya sudah dibiasakan untuk hidup dengan rasa kekeluargaan yang tinggi, mengayomi, dan...

Menjadikan Mahasiswa FK Peduli Terhadap Isu Politik

Standard
Literatur sejarah telah mencatat kerasnya perjuangan bangsa ini untuk mendapatkan kemerdekaanya. Pengorbanan jiwa, raga, harta, dan tahta melebur menjadi satu, merujuk pada satu cita, merdeka!. Hingga pada suatu masa, proklamasi kebebasan jiwa pun menjadi nyata, Indonesia merdeka. Ratusan...

Sunday, November 10, 2013

Educopreneur Muda Penegak Prinsip “Halalan Toyiban”

Standard
Indonesia adalah negara berpenduduk muslim terbanyak di dunia. Data dari Badan Pusat Statistik (2010) menunjukan bahwa 87,18 persen penduduk Indonesia adalah muslim. Jumlah muslim yang sekitar 207.176.162 itu setara dengan 13 persen populasi muslim dunia. Namun sungguh ironis, bersamaan dengan jumlah penduduk muslim yang banyak, Indonesia pun memiliki angka kemiskinan yang tinggi. Badan Pusat...

Monday, November 4, 2013

Siap Hijrah dengan Introspeksi!

Standard
Senja hari ini datang dengan merdu. Seolah mengingatkan bahwa hidup terus berlalalu. Kini siang-Mu telah berlalu dan malam-Mu telah menjelang wahai Rabb-ku. 1 Muharrom 1435 H Alhamdulillah kini mulai kita tapaki. Sebuah harapan baru untuk menjadi sebaik-baik pribadi. Barangkali setiap waktu selalu...

Friday, October 18, 2013

Indahnya Petunjuk Tuhan

Standard
Petunjuk Tuhan, pun saya tak begitu tau bagaimana cara menjelaskan pada manusia bahwa itu adalah nyata.  Ketika tapak kaki sedang berjalan di sebuah bukit permai yang hijau, terkadang kita cukup dibingungkan. Kemana hendak kaki melangkah?. Itulah perumpamaan kehidupan ini, banyak pilihan....

Sunday, October 6, 2013

Wahai Diri, Bangkitlah!

Standard
Wahai diri, apakah pantas engkau terus berbaring dalam rapuhmu?. Jalan-jalan ini memang sulit, berkelok-kelok, lagi amat panjang. Namun, apakah engkau akan menyerah?. Padahal engkau tahu inilah jalan yang hakiki. Wahai diri, percayalah pada hakikat. Bahwasanya tiada ujian Tuhan yang terlalu,...

Saturday, September 7, 2013

Janganlah Berputus dari Rahmat Allah

Standard
"Tidaklah Pantas Bagi Seorang Mukmin Berputus Asa Hanya Karena Nikmat Dunia" Allah Azza Wa Jalla Dzat Yang Maha Esa selalu mengatur harmoni dunia ini dengan sangat kohesif. Sejak berada dalam rahim Ibu yang kokoh rizki setiap manusia sudah ditentukan. Termasuk profesi dan harta benda. Di era...

Tuesday, August 6, 2013

Niatkanlah untuk Memberi

Standard
"Jangan pernah berharap menerima yang lebih banyak daripada yang kita berikan" Hakikat kehidupan yang selalu mengalir akan mengantarkan kita pada pelabuhan yang kokoh. Salah satu hal yang seringkali mengotori niat dalam beribadah adalah harapan untuk menerima sesuatu. Layaknya benih benalu,...

Teguhlah Seperti Sebatang Kaktus

Standard
Teguhlah... Dikala keringkerontang melanda Terik memercik segumpal bara Pedulipun tiada jumpa Teguhlah... Jika seiring waktu aku tua Terhantam oleh cadasnya baja Aku ingin tetap teguh Kukuh aku berdiri haruslah Tatapan pasti tanpa ratap merayap Yakin berprinsip dalam hakiki sahaya Aku akan tetap...

Belajar Menyalakan Lilin

Standard
"Lebih baik menyalakan lilin, daripada mengutuk kegelapan" Itulah quote yang sudah sering kita dengar. Seakan menggambarkan betul kepada kita bahwa dunia kita yang sekarang ini benar-benar gelap gulita. Bahkan, cahaya terang yang seharusnya berpijar nampak kewalahan menghadapi kegelapan yang...

Thursday, July 11, 2013

I've Nothing, but I'm Promise to Do for the Better Thing

Standard
Ditengah jeda sholat tarawih, tiba-tiba pikiran ini terbang sekilas. Mengarungi indahnya ayat pertama surat Al-Fatihah. "Alhamdulillahirobbil'alamin", Segala puji bagi Allah Tuhan semesta alam. Lafadz yang seketika menggetarkan qolbu. Membangunkan dari mimpi suramnya. Bukankah lafadz itu selalu...

Sunday, July 7, 2013

Janjiku pada-Mu

Standard
Bismillah. Aku paham bahwa diantara banyak bintang berkilau itu hanya akan ada satu yang paling terang benderang. Ya Allah, tulisan ini akan jadi pengingat, bahwa aku berjanji kepada-Mu untuk menuntaskan perjuangan ini. Perjuangan memperoleh ridho-Mu, mengajak mereka dalam kebaikan milik-Mu. Maha...

Tuesday, July 2, 2013

Ikrar yang Terlupa

Standard
Semakin lama tumpukan dosa makin menggunung. Entah bagaimana lagi harusnya bertindak. Astaghfirulloh, Ya Rabb ampunilah hambamu ini yang dzolim. Siang tadi baca majalah balairung di BEM FK, tiba-tiba di bagian akhir ada kisah percakapan antara bintang-bintang di langit yang sangat menarik....

Monday, July 1, 2013

Ku Pungut Kembali Harta Karunku

Standard
Apakah aku terlalu bodoh memahami hakikat mimpi, cita dan harapan? Beberapa saat yang lalu, atau bahkan dalam hampir satu tahun ini aku kehilangan arah. Aku sadar aku terlalu bodoh memahami hakikat mimpi, cita dan harapan saat itu. Entah buhul-buhul apa yang membodohiku untuk menenggelamkan...

Sunday, June 23, 2013

Ironi Kelaparan Saudara Kita

Standard
"Jika daya tak ada untuk berbuat, maka paling tidak, ber-empatilah dengan mereka yang sengsara" Ku mohon ampun Ya Rabb. Atas kekhilafan, kekurang bersyukuran, dan kedzoliman ini. Entah bagaimana kami ini. Hidup dalam bayang-banyang keingkaran yang nyata pada-Mu ya Rabb. Sering kali kami mengeluh...

Friday, June 21, 2013

Harapan Kami, Gizi Kesehatan FK UGM

Standard
"Perjuangan itu diawali dengan niatan tulus, dilanjutkan dengan ikhtiar berlanjut, dan diakhiri dengan tawakal penuh" Gizi Kesehatan, sebuah prodi prospektif yang ada di Universitas Gadjah Mada. Gizi tergolong salah satu prodi baru (2003 berdiri) di UGM dengan peminat yang tinggi. Khususnya pada 2013 ini Alhamdulillah Gizi menjadi prodi paling diminati oleh camaba di jalur undangan UGM. Dulu...

Tuesday, June 18, 2013

Penjagaan Internal Seorang Pemimpin

Standard
"Pemimpin itu seperti kerangka besi bagi sebuah bangunan, dia yang menguatkan, membentuk pola, dan menjadi bagian terpenting pada sebuah bangunan yang indah" Pemimpin/Leader kerap secara mutlak disamakan dengan "ketua", padahal nyatanya tidak demikian. Ketua lebih diartikan sebagai jabatan...

Saturday, June 15, 2013

Motivasi Belajar "dari Rakyat, untuk Rakyat"

Standard
“You learn to speak by speaking, to study by studying, to run by running, to work by working; in just the same way, you learn to love by loving” Terkadang atau bahkan sering kali, kita kehilangan semangat untuk belajar dan terus membaca. Entah karena terlalu lelah dengan banyak kegiatan yang kita lakukan seharian atau merasa tidak fokus. Intinya masing-masing pribadi terkadang mengalami kepudaran...

Monday, June 3, 2013

The Importance of Breakfast

Standard
Breakfast is the first meal taken after rising from a night's sleep, most often eaten in the early morning before undertaking the day's work. Breakfast is very important to fullfill nutrient need in the day. In citizen, mostly peoples don’t take it as a priority in his/her morning. With many...

Tuesday, April 30, 2013

Let's Fly with Our Own Wings

Standard
Jika terkadang kita merasa ingin jadi orang lain. Jika terkadang kita lihat semua kebahagiaan terpancar dari diri orang lain. Jika mungkin kita lupa... "Aku" adalah "Aku" dan tak akan pernah mungkin jadi orang lain. Memang terkadang ada orang-orang hebat yang menjadikan kita merasa kurang dan bahkan...

Saturday, April 27, 2013

Sebuah Proses Pembelajaran: Bikin Poster

Standard
Gara-gara jadi panitia acaranya Penelitian Medical Science Club FK UGM yaitu School of Scientist akhirnya jadi tergugah buat bikin poster. Yah, paling tidak memulai. Namanya juga belajar, kalo sekarang masih biasa-biasa aja semoga kedepannya jauh lebih jago bikin poster baik yang ilmiah maupun publik...Aamiin Mau...

Friday, February 8, 2013

Fenomena Galau

Standard
     "You Only Live Once, but If You Do It Right, Once is Enough" (Mae West)           Kata "Galau" udah ga asing lagi ditelinga kita. Bahkan sering kali kita temui kata tersebut baik secara lisan, di facebook, twiiter, dan termasuk di tulisan ini, haha....